SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI DESA TIREMAN KEC. REMBANG KAB. REMBANG. SEMOGA DAPAT MEMBERIKAN INFORMASI YANG BAIK DAN BERGUNA BAGI PENGUNJUNGNYA. Pastikan anda masuk dalam datapemilih

Artikel

Adat Istiadat Peringatan 1 Muharram di Tireman

20 Oktober 2021 21:51:40  AGUS HARIYADI SHut  692 Kali Dibaca  Berita Desa

Bulan Muharram adalah bulan pertama dalam kalender Hijriyah. Bulan Muharram 1433 H atau Tahun Baru Islam 2021 jatuh pada tanggal 10 Agustus 2021. Umat Islam akan merayakan 1 Muharram 1443 di tanggal tersebut sebagai tahun barunya Islam. Bulan Muharram merupakan bulan yang dimuliakan oleh Allah SWT.Saking mulianya, bulan Muharram dijuluki syahrullah (bulan Allah). Allah telah menjadikan bulan Muharram menjadi salah satu bulan haram atau bulan yang disucikan.Pada bulan Muharram juga sangat dianjurkan untuk memperbanyak amal kebaikan.

Adapun sejarah tahun baru Islam yang dimaknai sebagai awal tahun Hijriahnya umat Islam.

Sejarah tahun baru Islam diawali dengan hijrahnya Nabi Muhammad dari kota Mekkah ke Madinah tahun 622 Masehi. Awal mula perhitungan tahun baru Islam terjadi pada masa kenabian. Tepatnya, 6 tahun setelah wafatnya nabi Muhammad SAW. Masyarakat Arab menamai kalender Islam atau Hijriah pada kejadian penting atau peristiwa yang terjadi pada saat itu.

Seperti kelahiran nabi Muhammad SAW yang dikenal sebagai tahun gajah. Karena pada saat itu terjadi penyerangan kepada Ka'bah oleh pasukan gajah. Tahun baru Islam diperingati setiap tanggal 1 Muharram. Orang-orang di Arab dilarang untuk melakukan peperangan. Mengapa demikian? Karena bulan Muharram adalah bulan suci tidak selayaknya melakukan hal-hal yang tidak terpuji pada saat bulan Muharram.

Tanggal 1 Muharram tahun ini, seperti tahun-tahun sebelumnya di Desa Tireman telah turun-temurun mengadakan adat berkumpul di Punden (sumur tua) dengan membawa bungkusan nasi lengkap dengan lauk pauknya sebagai tanda syukur kepada Allah SWT atas rejeki yang diberikan yang mana setiap keluarga membawa 2 bungkus nasi dan nantinya dikumpulkan bersama dan dibagi bersama kembali dan di do’a kan oleh Modin desa agar dibulan Muharram dan bulan-bulan selanjutnya bisa lebih baik rejekinya, baik kesehatannya, gampang, lancar, gangsar.

Semoga adat ini bisa terus dilakukan sampai turun temurun kelak, dan tidak bergeser dari makna sesungguhnya yaitu rasa bersyukur kepada Allah SWT yang telah memberikan nikmat rejeki dan karuniaNYA.

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Desa

 Pemerintah Desa

 Sinergi Program

 Agenda

Belum ada agenda

 Komentar

 Media Sosial

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:387
    Kemarin:575
    Total Pengunjung:330.265
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:192.168.36.253
    Browser:Tidak ditemukan

 Arsip Artikel

21 Januari 2025 | 305 Kali
PERINGATAN ISRO' MI'RAJ NABI MUHAMMAD SAW
24 Desember 2024 | 47 Kali
bantuan disabiltas 2024
12 November 2024 | 159 Kali
PELANTIKAN KPPS PILKADA 2024 DESA TIREMAN
17 Oktober 2024 | 111 Kali
PASAR MURAH
19 September 2024 | 109 Kali
Maulid Nabi Muhammad SAW
26 Agustus 2024 | 293 Kali
Sedekah Bumi Desa Tireman yang banyak hiburannya
26 Agustus 2024 | 224 Kali
KEBAKARAN LAHAN DIBEBERAPA LOKASI DESA TIREMAN
26 Agustus 2016 | 12.898 Kali
Sejarah Desa Tireman
24 Agustus 2016 | 11.925 Kali
Pemerintah Desa
30 Juli 2013 | 11.882 Kali
Profil Desa
21 April 2014 | 11.876 Kali
Panduan
24 Agustus 2016 | 11.798 Kali
Visi dan Misi
07 November 2014 | 11.685 Kali
Pemerintahan Desa
07 Februari 2021 | 5.032 Kali
Pembuatan Akta Kelahiran
24 Agustus 2016 | 11.925 Kali
Pemerintah Desa
21 Januari 2025 | 305 Kali
PERINGATAN ISRO' MI'RAJ NABI MUHAMMAD SAW
01 Mei 2014 | 794 Kali
Kelompok Tani
07 April 2023 | 406 Kali
BANJIR KEMBALI MELANDA
21 April 2014 | 11.876 Kali
Panduan
30 Juli 2013 | 737 Kali
Lembaga Kemasyarakatan
17 Juli 2019 | 777 Kali
MENJAGA KETERTIBAN DAN KEAMANAN DESA