Pembangunan Desa Tireman 2019
GUGUR GUNUNG
KEGIATAN JUMANTIK
NGABUBURIT POSITIF.
Sejarah Desa Tireman
Artikel Terkini
-
LOMBA MANCING DI TIRTA SQUARE
Sebagai orang yang baru menginjak fase dewasa, sebagian besar waktu yang dimiliki biasanya terpakai untuk bekerja dan menyelesaikan tanggung jawab lain sesuai perannya. Bahkan, bagi sebagian orang, masa muda tidak dinikmati sama sekali karena hanya dihabiskan untuk mencari rezeki. Padahal, hidup tidak melulu soal bekerja dan mencari rupiah belaka.
Namun, ada hal yang lebih indah yang bisa Anda nikmati saat bisa berhenti sejenak memikirkan beban tugas yang dimiliki. Untuk itu, kebanyakan masyarakat memilih ...
-
Pengajian Selapanan bergilir yang merupakan kegiatan rutin MWC NU Kecamatan Rembang yang digelar di NU Ranting Desa Tireman yang sekaligus mengambil momen Halal Bihalal dihadiri oleh ratusan warga Desa Tireman dan Desa tetangga. Yang mana kegiatan ini dilakukan secara bergilir dari satu desa ke desa lain setiap selapanan (40 hari).
Pengajian Selapanan MWC NU Kecamatan Rembang yang dilaksanakan di NU Ranting Tireman diadakan di Masjid Al Huda Desa Tireman yang dihadiri KH. AHMAD CHASIM MABRUR, H. Ahmad Taslim (ketua MWC NU Kec. Rembang), ...
-
MENGGAPAI SEBUAH IMPIAN YANG AKAN TERWUJUD
Dalam upaya untuk mewujudkan wisata desa menuju Desa Wisata, Pemerintah Desa Tireman bersama BUMDes, Pokdarwis, Tim Penggerak PKK, Karangtaruna, KWT, dan seluruh elemen lembaga lainnya yang ada di Desa Tireman, Alhamdulillah telah berhasil me-Launching Pasar Desa bernama Pasar Tirta (Tireman Tangguh) pada hari Sabtu, 7 Mei 2022 yang berlokasi di TIRTA SQUARE, RT. 03 RW. 02 Desa Tireman.
Dalam Launching acara tersebut Alhamdulillah berjalan lancar dengan berbagai kegiatan didalamnya diantaranya Lapak ...
-
MENGGAPAI SEBUAH IMPIAN YANG AKAN TERWUJUD
Dalam upaya untuk mewujudkan wisata desa menuju Desa Wisata, Pemerintah Desa Tireman bersama BUMDes, Pokdarwis, Tim Penggerak PKK, Karangtaruna, KWT, dan seluruh elemen lembaga lainnya yang ada di Desa Tireman, Alhamdulillah telah berhasil me-Launching Pasar Desa bernama Pasar Tirta (Tireman Tangguh) pada hari Sabtu, 7 Mei 2022 yang berlokasi di TIRTA SQUARE, RT. 03 RW. 02 Desa Tireman.
Dalam Launching acara tersebut Alhamdulillah berjalan lancar dengan berbagai kegiatan didalamnya diantaranya Lapak ...
-
Dalam rangka pencegahan covid -19 yang masih terjadi, walau proses penyebarannya sudah berkurang jauh, pemerintah tetap terus berusaha terus mengatasinya sampai selesai tidak ada kasus. Hingga saat ini sudah dilakukan vaksin tahap 3 (Booster) untuk mencegah terjadinya penyebaran covid-19.
Banyak usaha pemerintah untuk mengatasi kasus covid-19 ini. Dari melakukan vaksin yang dilakukan di puskesmas, rumah sakit, instansi, desa bahkan sampai langsung ke rumah warga. Dari usaha pemerintah ini juga sepatutnya didukung penuh oleh masyarakat ...
-
ISRA MIRAJ
Isra Miraj menjadi peristiwa penting dalam sejarah Islam, Isra Miraj 2022 bertepatan dengan hari Senin 28 Februari 2022. Dalam Isra Miraj, Rasulullah Muhammad SAW diperjalankan dari Masjidil Haram di Makkah ke Masjidil Aqsa di Yerussalem, Palestina. Setelah itu, Nabi Muhammad diperjalankan dari Masjidil Aqsa yang ada di bumi, lalu menuju langit ke tujuh kemudian ke Sidratul Muntaha.
Dalam Isra Miraj, Nabi Muhammad SAW mendapat perintah secara langsung dari Allah SWT untuk melaksanakan ...